MUH AKRAM
Menu
  • Home
  • About
  • Contact
  • Sitemap
  • Privacy Policy
Beranda » Info

Senin, 03 Desember 2012

Tablet, Sarana Hiburan Masa Depan di Pesawat

Muh Akram
Muh Akram
Senin, 03 Desember 2012

Tablet, Sarana Hiburan Masa Depan di Pesawat - Tablet, Sarana Hiburan Masa Depan di Pesawat Dalam menjalani penerbangan jarak jauh dan dengan durasi perjalanan yang lama, kehadiran sarana in-flight entertainment (IFE) dirasakan sebagai pengobat rasa bosan yang mungkin menghinggapi para penumpang.
Tidak mengherankan kalau banyak maskapai di dunia berlomba-lomba menawarkan sarana IFE yang termodern dan terlengkap, dengan berbagai film, musik, dan permainan, sebagai nilai tambah tersendiri–di samping menu makanan, asuransi, dan kenyamanan bangku penumpang.

Menurut Ravi Madavaram (Consultant Aerospace & Defense Asia Pacific, Frost & Sullivan), maskapai penerbangan bintang lima pada umumnya meningkatkan IFE setiap 4 – 5 tahun sekali sebagai upaya untuk menyediakan layanan terbaik dan terkini di kelasnya. “Panasonic adalah pemimpin pasar dalam sistem IFE dan telah berkolaborasi dengan berbagai maskapai,” ungkapnya.

Sebagai langkah inovasi, sejumlah maskapai pun memberikan layanan IFE dengan cara meminjamkan komputer tablet bagi para penumpang. Tercatat AirAsia adalah maskapai pertama di Asia Tenggarayang memperkenalkan tablet sebagai peranti IFE dan menyediakannya dalam paket add-on sebagai salah satu sumber pendapatan mereka.

“Panasonic saat ini menjadi pemimpin pasar di segmen ini dan Samsung relatif belum dikenal. Diuntungkan dengan suksesnya tablet merek Samsung di pasaran, diperkirakan Samsung akan meraih pangsa pasar yang cukup signifikan dalam waktu dekat,” papar Ravi.

Di sisi lain, Apple dengan produk tablet iPad-nya diperkirakan tidak akan meraih pangsa pasar yang signifikan. “Hal ini mengingat kakunya kebijakan pengembangan aplikasi sehingga lambat dalam beradaptasi dengan dinamika industri ini,” kata Eugene van de Weerd, (Country Director, Frost & Sullivan Indonesia)

Sumber 
Tags: #Info
Muh Akram

Penulis Muh Akram

Assalamu'alaikum, perkenalkan nama saya Muhammad Akram bisa dipanggil Akram, asal dari Pinrang Sulawesi Selatan. Saya mulai mengenal blog pada tahun 2011. dan saya senang berbagi

Artikel Lainya

  • Tablet, Sarana Hiburan Masa Depan di Pesawat
  • Acer Mendukung Penuh Olimpiade London 2012
  • Malware Mulai Mengintai YouTube
  • Cara menjadi guru yang disukai siswanya
  • Penjelasan Narkoba
  • Cara Mengatasi Error Pada Counter Strike Xtreme

Postingan Populer

  • Cara Menghubungkan Cisco ke PC-Laptop
  • Ciri-Ciri Website Yang Disuka Oleh Google
  • tes
  • Cara Alami Mengatasi Sakit Gigi
  • iwan fals - ijinkan aku mencintaimu
  • Pengertian Dari Karangan Narasi Beserta Contohnya
  • Cara Membuat Jam Garuda pada blog
  • Free Download PESEdit PES 2013 Update Patch 2.0
  • Cara Membuat Auto Readmore Pada Blog
  • Hal-Hal yang Dapat Menurunkan SEO Blog
Logo Footer Kompi Ajaib

Blog yang membahas tentang info-info menarik dan terbaru yang bermanfaat bagi anda.

Kategori

  • Agama
  • Blog
  • CHORD
  • Fisika
  • Fotoh
  • Games
  • Guru
  • Info
  • SEO

Dukungan :

  • About Me
  • Contact
  • Privacy Policy
  • Sitemap
  • Jasa Riview
Copyright © 2015 MUH AKRAM - All Rights Reserved - DMCA
Proudly powered by Blogger